Harga The Legend of Zelda Tears of the Kingdom

Harga The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom di Indonesia

Segini harga The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom di Indonesia yang bisa kalian ketahui dari beberpa marketplace.

Sebelumnya, game The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom ini sudah resmi dirilis di Indonesia dan sudah bisa kalian mainkan.

Kalau kalian bertanya tentang harga The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom, selengkapnya ada dibawah ini!

Harga The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom

Ini adalah game yang bisa kalian mainkan di konsol legendaris Nintendo Witch, dan untuk bisa memainkannya secara full mode kalian bisa membayar dengan harga sekitar 69.99 dollar AS atau jika dirupiahkan adalah Rp. 1 Juta pada veris fisik maupun digitalnya.

Selain itu, ada versi collector’s edition, game The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom ini dibanderol dengan harga 129.99 dollar AS atau jika dirupiahkan sekitar Rp. 1.9 Juta.

Untuk kalian yang pengen membeli game The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom ini di Indonesia, tentu sangat disarankan dengan toko Nintendo eShop atau toko resmi dari Nintendo Store agar memiliki keamanan yang lebih.

Hal yang perlu kalian perhatikan ketika ingin membeli game khusus Nintendo The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom ini adalah, harga di Nintendo eShop di Indonesia, nominalnya mengikuti harga di Amerika Serikat, jadi nggak ada harga regionalnya.

Tentang game The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom

Pada seri kali ini Ninetendo membuat genre dan aksi seperti pendahulunya Tears of the Kingdom, dimana para pemain bakal menjelajadi dunia tanpa batas.

Pemain juga harus menyelesaikan misi berupa puzzle hingga bertempur melawan musuh berbentuk monster Bokblin dan Moblin dan menyelamatkan Hyrule dari serangan para musuh.

FYI, The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom ini juga merupakan sekuel dari game The Legend of Zelda: Breath of the Wild rilisan tahun 2017.


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *