13 Merek Pembersih Sepatu Terbaik, Untuk Semua Jenis Sepatu

Pembersih Sepatu terbaik atau Shoes Cleaner hadir untuk mencuci dan merawat sepatu kesayangan agar tetap terjaga kualitas dan keawetannya, sehingga kalian nggak boros untuk belanja-belanja sepatu terlalu sering.

Untuk mendapatkan pembersih sepatu terbaik, kalian perlu memperhatikan beberapa point penting, seperti kandungan bahan yang dipakai, kelengkapan produk mulai dari brush, hingga lap microfiber.

Agar mendapatkan produk pembersih sepatu terbaik, berikut ini kami sudah membuat rekomendasinya buat kalian.

Merek Pembersih Sepatu Terbaik

1. Anyclear

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Rekomendasi pembersih sepatu pertama adalah Anyclear yang merupakan produk khusus pembersih barang-barang kesayangan kalian, seperti sepatu, tas, topi dengan segala jenis bahan, mulai dari leather, suede, denim, dan canvas.

Untuk mendapatkan hasil maksimal, kalian wajib banget buat punya starter kit 1 dari Anyclear yang didalamnya sudah lengkap dengan sabun, dan dua jenis brush.

2. Spotless

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Sepatu kotor bikin kalian nggak mood ? Bersihkan pakai Spotless Shoe Cleaner yang kali ini hadir dalam satu paket + multi purpose leather lotion, yang artinya kalian juga bisa memakai produk ini untuk memberihkan sepatu berbahan leather.

Dengan memakai Spotless, dijaman sepatu kalian bakal lebih bersih, fresh dan tentunya anti jamur.

3. Vamp Shoe Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Rekomendasi berikutnya adalah Vamp Shoe Cleaner yang hadir dalam satu paket, dalam satu pembelian kalian bakal mendapatkan shoe cleaner 100ml, standart brush dan microfiber.

Shoe cleaner ini hadir dengan bahan yang aman untuk sepatu, bahkan kalian juga menggunakannya untuk membersihkan sepatu, tas, topi dll.

4. Soap On Top

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Kalau kalian kebingungan untuk memilih sabun cuci sepatu mana yang terbaik, kalian bisa memilih Soap On Top yang hadir denga nisi 500ml.

Shoes cleaner ini diformulasikan khusus untuk kalian yang nggak mau ribet dan capek untuk mencuci sepatu, karena kalian hanya tinggal spray saja lalu gosok dan bilas.

Selain itu, bahan yang dipakaipun anti redoposisi jadi kalian nggak perlu khawatir saat mencuci sepatu berwarna putih yang biasanya terkena yellowing setelah proses mencuci.

5. Daily Shoes Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Daftar berikutnya adalah Daily Shoes Cleaner yang merupakan pembersih sepatu premium dan kondisioner berkualitas.

Diformulasikan khusus untuk membersihkan, merawat, dan mempertahankan warna sepatu kesayangan kalian dari jenis apapun.

6. Flap Shoes Care

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Hadir dalam ukuran 100ml, pembersih sepatu ini cocok untuk semua jenis bahan dan warna sepatu, selain itu bahan pembuatannya pun diklaim nggak bakal merusak bahan dan warna sepatu.

Dalam paket pembelian, kalian bakal mendapatkan flap shoes cleaner 100ml, standart brush dan lap microfiber.

Dengan menggunakan sabun cuci sepatu ini, kalian bisa mencuci lebih dari 75 pasang sepatu.

7. Dr. Collor Shoes Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Untuk membersihkan dan merawat sepatu, kalian bisa memekai shoe cleaner dari Dr. Collor yang hadir dengan bahan ramah lingkungan, sehingga aman dan efektif untuk membersihkan noda pada sepatu kesayangan kalian.

8. Geoff Max Ultimate Shoe Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Salah satu merek apparel lokal juga nggak mau ketinggalan dengan mengeluarkan produk sabun cuci sepatu terbaiknya.

Ultimate Shoe Cleaner dari Geoff Max ini adalah pembersih sepatu ramah lingkungan yang bikin sepatu kalian jadi baru lagi dalam waktu singkat.

Kalian bisa memakai produk ini untuk membersihkan sepatu dari berbagai material, seperti leather, canvas, suede, dan knit.

9. Noish Cleaner Kit

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Rekomendasi berikutnya untuk produk pembersih sepatu adalah Noish Cleaner Kit yang hadir dalam satu paket.

Dalam sekali pembelian, kalian bakal mendapatkan banyak produk pembersih sepatu, seperti shoe cleaner 100ml, shoe parfume 100ml, standard brush, mini brush dan nggak ketinggalan lap super microfiber.

Wah, dimana lagi kalian dapetin pembersih sepatu lengkap dengan parfumnya nih!

10. Lotus Premium Shoes Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Daftar terakhir pada rekomendasi pembersih sepatu adalah Lotus Premium Shoes Cleaner, yang hadir untuk membersihkan segala jenis noda pada segala jenis material sepatu, mulai dari canvas, suede, leathet, nubuck dll.

Pembersih sepatu ini sangat efektif untuk mencuci dan merawat sepatu, terbuat dari Natural Oi yang sudah terbukti aman untuk sepatu.

Nah, itulah rekomendasi merek pembersih sepatu terbaik untuk mencuci dan merawat sepatu kesayangan kalian sendiri dirumah.

11. Andrrows Shoe Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Andrrows Shoe Cleaner adalah produk pembersih sepatu terbaik selanjutnya yang bisa kalian pertimbangkan, karena hadir menggunakan bahan-bahan alami seperti virgin coconut oil, jojoba oil, essential oil lemon, dan lavender. Semua bahan ini berkualitas premium dan nggak mengandung bahan kimia berbahaya, jadi tetap aman buat sneakers kalian.

Pembersih sepatu Andrrows ini cocok dipakai juga untuk semua warna dan jenis bahan sepatu. Penggunaannya sangat mudah dengan teknik dry cleaning “brush it then wipe,” jadi nggak perlu dibilas dengan air. Hal ini membuatnya ideal digunakan selama musim hujan tanpa khawatir sepatu akan menjadi lembab dan berbau.

Selain itu, pembersih sepatu ini sangat ekonomis karena kemasan 250 ml dapat digunakan hingga 100 kali pemakaian. Kalian merawat sepatu dengan lebih hemat dan efisien menggunakan Andrrows Shoe Cleaner.

12. Talas Foam Cleaner

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Selanjutnya ada Talas Foam Cleaner yang merupakan produk pembersih sepatu berbentuk busa, dirancang khusus untuk mengangkat kotoran pada barang-barang tekstil. Produk ini aman digunakan karena nggak akan merubah warna atau tekstur bahan sepatu, dan nggak meninggalkan bau atau noda setelah penggunaan.

Selain itu, pembersih ini nggak menyumbat pori-pori bahan sepatu dan memberikan perlindungan dari radiasi ultraviolet matahari. Penggunaannya juga sangat mudah, cukup semprotkan busa ke bagian sepatu yang ingin dibersihkan, biarkan selama 30 detik untuk membiarkan busa bekerja. Setelah itu, gosoklah dengan kain lembap atau spons lembut, lalu bersihkan sisa busa dengan lap kering.

13. Cololite Sneaker Care

Cek harga produk pilihan di bawah ini:

Cololite Sneaker Care juga bisa kalian pertimbangkan, karena dirancang khusus untuk membersihkan dan merawat sepatu sneaker favorite kalian. Diformulasikan dengan cermat dari Jepang, produk ini mampu menghilangkan debu dan kotoran dengan sempurna.

Selain itu produk pembersih sepatu Cololite aman digunakan pada sneaker berbahan canvas, nylon, atau vinyl dengan berbagai warna. Kandungan minyak khusus dalam pembersih ini juga memungkinkan penggunaannya pada sneaker berbahan kulit.


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *