Search results for: “Marketing”

  • Tips Memilih Bisnis Franchise yang Tepat untuk Pemula, Hindari Kerugian!

    Bisnis franchise telah menjadi pilihan yang menarik bagi banyak pebisnis pemula di Indonesia.Franchise memungkinkan pelaku usaha baru untuk memanfaatkan keberhasilan merek yang sudah mapan tanpa perlu memulai promosi dari nol. Namun, dengan begitu banyak brand franchise yang menawarkan peluang, kalian juga perlu selective dan berhati-hati dalam memilih. Berikut adalah beberapa tips yang harus dipertimbangkan sebelum…

  • Cara Menjual Produk Ke Luar Negeri, Cuan Gede !

    Cara Menjual Produk Ke Luar Negeri, Cuan Gede !

    Cara menjual produk ke luar negeri bisa jadi menjadi informasi yang sangat penting buat kalian yang sudah melirik pasar internasional sebagai target market produk yang kalian jual. Namun masalahnya adalah bagaimana cara menjual produk ke luar negeri ? nah, buat kalian yang bingung dengan hal ini, bisa menyimak artikel yang sudah kami rangkum dari berbagai…

  • 18 Situs Untuk Jualan Karya Desain

    18 Situs Untuk Jualan Karya Desain

    Situs untuk jualan karya desain menjadi informasi penting buat kalian para desainer dan illustrator. Pasalnya, disini kalian bisa menghasilkan pundi-pundi dolar yang bisa bikin dapur ngebul, bahkan lebih dari itu. Dewasa ini, semakin banyak orang yang mulai jenuh kerja 9-to-5 dan hanya dibayar gaji UMR! hehe. Maka dari itu, buat yang punya keahlian desain atau…

  • Jual Video Disini, Pasti Kaya!

    Jual Video Disini, Pasti Kaya!

    Jual Video Disini – Mendapatkan uang dengan menjual hasil karya sendiri merupakan suatu kebanggaan karena sudah pasti kalau laris manis berarti barang jualan tersebut memiliki kualitas yang bisa memikat pembeli. Banyak orang yang nggak sadar kalau rekaman video dari smartpone mereka itu memiliki daya tarik dan nilai jual tinggi. Ketidak tahuannya membuat mereka kehilangan kesempatan…

  • Ide Konten Promosi Memamanfaatkan Feedback Pelanggan

    Ide Konten Promosi Memamanfaatkan Feedback Pelanggan

    Ide konten promosi dalam sebuah bisnis tentunya sangat diperlukan, terutama untuk meningkatkan sales dengan optimal dan mencapai target tanpa harus kerja terlalu keras. Buat kalian para pebisnis atau marketing, bisa banget bikin ide konten promosi yang memanfaatkan feedback dari pelanggan seperti yang akan kita bagikan dibawah ini. Langkah kali ini termasuk dalam strategi pemasaran online,…

  • Cara Mendapatkan Uang Dari TikTok, Auto Kaya !

    Cara Mendapatkan Uang Dari TikTok, Auto Kaya !

    Cara mendapatkan uang dari TikTok merupakan hal yang bisa kalian lakukan, untuk mendapatkan pundi-pundi cuan dengan hanya menggunakan aplikasi video pendek ini. Seperti yang kita ketahui, TikTok saat ini sudah merajai sebagai aplikasi paling banyak digunakan pengguna, hal tersebut nggak terlepas dari banyaknya fitur yang bisa memanjakan pengguna, seperti konten-konten yang beragam, hingga fitur untuk…

  • Cara Menjadi Data Analyst Professional !

    Cara Menjadi Data Analyst Professional !

    Cara menjadi data analyst professional bisa dimulai dengan beberapa step, selengkapnya bisa kalian simak artikel ini sampai habis! Menjadi seorang data analyst itu artinya kalian siap bertanggung jawab penuh untuk melakukan analisis dan riset data menggunakan tools-tools khusus. Profesi ini dibutuhkan untuk melakukan riset pada sebuah bisnis, tujuan akhirnya bisa sebagai upaya untuk melakukan pengembangan…

  • Perbedaan Tukang Rias dan MUA, Simak Selengkapnya!

    Perbedaan Tukang Rias dan MUA, Simak Selengkapnya!

    Perbedaan tukang rias dan MUA tentu menjadi informasi menarik, karena masih banyak orang yang menyamakan antara dua profesi ini. Pasti kalian sering mendengar, saat kerabat atau keluarga tengah menyelenggarakan pesta pernikahan, tentu ada tukang rias yang memberikan banyak sekali jasa, mulai dari makup hingga dekorasi yang bisa dibilang sekaligus menjadi Wedding Organizernya. Namun seiring berkembangnya…

  • 14 Profesi Paling Menjanjikan Tahun 2023, Kalian Wajib Tahu !

    14 Profesi Paling Menjanjikan Tahun 2023, Kalian Wajib Tahu !

    Profesi paling menjanjikan tahun 2023 mulai bertambah seiring pekembangan zaman dan kebutuhan masyarakat. Di era sekarang, mencari pekerjaan menjadi hal yang sulit kalau kalian nggak punya skill khusus, dan menjadi lebih mudah kalau kalian memiliki skill. Buat kalian yang lagi membangun karir atau baru mulai meniti karir, simak profesi paling menjanjikan tahun 2023 dibawah ini.…

  • Tips Facebook Ads Sukses, Anti Boncos

    Tips Facebook Ads Sukses, Anti Boncos

    Tips Facebook Ads sangat penting diketahui, terutama buat kalian yang ingin meningkatkan branding dan penjualan bisnis. Siapa bilang Facebook cuma platform untuk chatting dan berbagi? Facebook lebih dari itu. Media sosial yang satu ini bisa memiliki fitur Facebook Ads yang cocok digunakan sebagai kanal marketing untuk melancarkan bisnis online. Maka dari itu, Tips Facebook Ads…