Hasil pencarian untuk: arab saudi

  • Arab Saudi Ternyata Tidak Merayakan Isra Miraj, Apa Alasannya ?

    Arab Saudi Ternyata Tidak Merayakan Isra Miraj, Apa Alasannya ?

    Isra Miraj, sebuah momen penting dalam kalender Islam, dirayakan sebagai Hari Libur Nasional di Indonesia, sementara di Arab Saudi, tidak. Setiap tanggal 27 Rajab, atau pada tanggal 8 Februari 2024 di Indonesia, umat Islam di seluruh dunia memperingati Isra Miraj. Perjalanan malam Nabi Muhammad SAW dari Makkah ke Masjidil Aqsa dan kemudian ke Sidratul Muntaha.…

  • Arab Saudi Berencana Bikin Taksi Terbang untuk Antar Jema’ah Haji!

    Arab Saudi Berencana Bikin Taksi Terbang untuk Antar Jema’ah Haji!

    Arab Saudi berencana menghadirkan era baru dalam transportasi jemaah haji dan umrah dengan mengoperasikan taksi terbang. Saudi Arabian Airlines (Saudia) akan menjadi pelopor dalam proyek ambisius ini, membawa jemaah dari Bandara Internasional King Abdulaziz di Jeddah ke berbagai hotel di Mekkah. Mengakuisisi 100 Pesawat Dalam langkah maju ini, Saudi Arabia berencana untuk mengakuisisi sekitar 100…

  • Arab Saudi Bakal Izinkan Minuman Beralkohol dan Bikini ?

    Arab Saudi Bakal Izinkan Minuman Beralkohol dan Bikini ?

    Arab Saudi Bakal Izinkan Minuman Beralkohol – Kabar mengejutkan datang dari Arab Saudi, negara yang awalnya melarang keras penjualan dan konsumsi minuman beralkohol, kini dilaporkan tengah berencana untuk mengizinkan konsumsi minuman alkohol di kota megafuturisik baru yang berkaitan dengan resor pantai di Neom. Kabar ini dilaporkan oleh media ternama Wall Street Journal yang mengutip dari…

  • Arab Saudi Bakal Bangun Taman Bermain Di Bekas Kilang Minyak !

    Arab Saudi Bakal Bangun Taman Bermain Di Bekas Kilang Minyak !

    Arab Saudi adalah salah satu negara penghasil minyak terbesar di dunia. Mereka memiliki banyak kilang minyak yang tersebar di tengah lautan. Dari sekian banyak kilang minyak yang dimiliki Arab Saudi, pemerintah Arab Saudi berencana menjadikan salah satu kilang minyak tua di Teluk Persia menjadi objek wisata. Dilansir LadBible and Insider, 23 Oktober 2021, hal ini…

  • Uni Emirat Arab (UEA) Resmi Beri Izin Pabrik Bir di Abu Dhabi!

    UEA membuka pintu bagi produsen bir di Abu Dhabi, mengakhiri beberapa dekade larangan penjualan alkohol di luar hotel dan restoran. Pabrik bir pertama, Craft by Side Hustle, resmi dibuka di Galleria Al Maryah Island Mall pada 23 Desember 2023. Komitmen Memberikan Kuliner dan Minuman Alkohol yang Autentik Pendiri Side Hustle Brews and Spirits, Chad McGehee,…

  • Ibukota Baru IKN Dimata Media Asing

    Ibukota Baru IKN Dimata Media Asing

    Perhatian global terhadap proyek pemindahan ibu kota Indonesia, yang dikenal sebagai Ibu Kota Nusantara (IKN), semakin meningkat. Salah satu media ternama asal Inggris, The Economist, baru-baru ini menyoroti fenomena pembangunan kota-kota baru di seluruh dunia, termasuk kota baru untuk ibu kota atau pusat ekonomi baru. The World Is In The Midst of A City-building Boom…

  • Aneh, Netanyahu Langsung Tolak Rencana Dunia Akui Negara Palestina

    Aneh, Netanyahu Langsung Tolak Rencana Dunia Akui Negara Palestina

    by

    in

    Sorotan terhadap upaya pengakuan internasional bagi negara Palestina telah menjadi topik pembicaraan hangat, terutama setelah laporan media terkemuka Amerika Serikat (AS) mengenai rencana tersebut. Benjamin Netanyahu, Perdana Menteri Israel, langsung menanggapi dengan penolakan yang tegas terhadap inisiatif semacam itu, menyebutnya sebagai pemberian imbalan besar bagi terorisme. Alasan Penolakan Menurut laporan dari The Washington Post yang…

  • Lionel Messi Jadi Icon Kapal Pesiar Mewah, Icon of The Seas!

    Lionel Messi Jadi Icon Kapal Pesiar Mewah, Icon of The Seas!

    Kapal pesiar terbaru, Icon of the Seas, akan segera memulai pelayaran perdananya pada 27 Januari mendatang. Kapal yang merupakan karya dari Royal Caribbean International ini telah memakan waktu tujuh tahun untuk diselesaikan. Dalam upacara peresmian yang diadakan, bintang sepak bola dunia Lionel Messi dari Argentina diangkat sebagai ikon resmi kapal tersebut. Messi turut ambil bagian…

  • MSC Mobile Legends 2024 Digelar di Riyadh, Hadiah Lebih Besar Berkali Lipat!

    MSC Mobile Legends 2024 Digelar di Riyadh, Hadiah Lebih Besar Berkali Lipat!

    Mobile Legends Bang Bang (MLBB) menjadi sorotan dalam Piala Dunia Esports dengan kehadiran Mobile Legends: Bang Bang Mid Season Cup (MSC) dan MLBB Women’s Invitational (MWI). Berbeda dari sebelumnya, MSC dan MWI akan diselenggarakan di Riyadh, Arab Saudi, bukan di Asia Tenggara. Hadiah 10 Kali Lipat Lebih Besar Dari Tahun Sebelumnya Tentu saja, daya tarik…

  • 10 Negara di Dunia dengan Hukuman Berat untuk Kejahatan Narkoba !

    10 Negara di Dunia dengan Hukuman Berat untuk Kejahatan Narkoba !

    Narkoba adalah kejahatan paling dilarang hampir diseluruh negara didunia, peredaran narkoba menjadi momok paling di hindari karena akan merusak generasi di suatu Negara. Sebagai gambaran, Narkoba sangat di hindari karena dapat menurunkan kesadaran dan membuat para penggunanya menjadi kecanduan, berhalusinasi hingga yang paling fatal adalah merusak saraf. Oleh karena itu, penyalahgunaan narkoba menjadi musuh paling…