Tag: Idul Fitri

  • 15 Ide Parcel Lebaran Unik dan Kekinian !

    15 Ide Parcel Lebaran Unik dan Kekinian !

    Ide parcel lebaran unik tentu menjadi informasi menarik buat kalian, terlebih pada saat mendekati momen perayaan Hari Raya Idul Fitri nanti. Salah satu tradisi yang masih ada hingga saat ini adalah saling memberikan hadiah berupa parcel lebaran unik antara keluarga hingga antara kerabat. Ada banyak sekali jenis parcel yang bisa kalian berikan, bisa disesuaikan dari…

  • 8 Rekomendasi Gaya Hijab Simple Untuk Lebaran !

    8 Rekomendasi Gaya Hijab Simple Untuk Lebaran !

    Gaya hijab simple sering kalian menjadi pilihan yang cocok untuk tampil di momen-momen special seperti lebaran. Ngomongin lebaran, ternyata tinggal menghitung hari aja nih kita sampai di momen perayaan Hari Raya Idul Fitri. Nah di momen tersebut pastinya kalian akan mempersiapkan semuanya dong, termasuk juga menyiapkan gaya hijab. Namun sering kali, kalian yang gak mau…

  • Rekomendasi Hampers Lebaran Berkesan Buat Calon Mertua !

    Rekomendasi Hampers Lebaran Berkesan Buat Calon Mertua !

    Hampers lebaran buat calon mertua menjadi dilema besar buat kalian yang sudah memiliki pasangan, pasti ada dari kalian yang kebingunan saat memilih hampers lebaran yang cocok buat calon mertua. Lebaran memang identik dengan saling memberi dan berbagi kebahagiaan, salah satunya adalah dengan hampers. Namun alangkah lebih bagus lagi, kalau kalian memberikan hampers lebaran yang unik…

  • Berapa Tarif Tol Trans-Jawa 2022 ? Cek Dulu Sebelum Mudik

    Berapa Tarif Tol Trans-Jawa 2022 ? Cek Dulu Sebelum Mudik

    Tarif Tol Trans-Jawa 2022 menjadi hal yang sangat penting untuk diketahui jika kalian berencana mudik lebaran ke kampung halaman melalui jalur tersebut. Mudik lebaran adalah momen yang paling ditunggu bagi orang-orang yang sedang merantau dan jauh dari sanak saudara. Oleh karena itu, banyak hal yang harus di persiapkan termasuk mengetahui tarif Tol Trans-Jawa. Pada setiap…

  • Cara Baru Penukaran Uang Secara Online, di Bank Indonesia !

    Cara Baru Penukaran Uang Secara Online, di Bank Indonesia !

    Penukaran uang dalam bentuk pecahan lebih kecil biasanya ramai dilakukan oleh masyarakat Indonesia pada momen mendekati lebaran. Karena pada hari raya Idul Fitri nanti, biasanya ramai dengan tradisi membagikan amplop THR berisikan uang mulai dari pecahan 10rb hingga 100rb. Bisa terbayangkan, betapa seru dan senangnya keponakan saat mendapatkan amplop berisi uang dari kalian, karena itulah…

  • Lebaran Dirumah Tetap Seru !!! Simak Tips Ini

    Lebaran Dirumah Tetap Seru !!! Simak Tips Ini

    Gimana ? sedih banget yaa dilarang mudik lagi di tahun ini. Nggak bisa pergi ke tempat wisata dalam kota karena pasti penuh juga dengan wisatawan, kalaupun nggak penuh pasti juga pengunjungnya di batasin biar nggak berkerumun. Semua pasti udah mengerti bahwa hari lebaran Idul Fitri adalah momen yang paling ditunggu-tunggu oleh seluruh umat Islam. Liburan…